PELAKSANAAN IHT IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
PELAKSANAAN IHT IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKASMK Negeri 1 Kelam Permai mengadakan kegiatan Sosialisasi Implementasi Pembelajaran Kurikulum Tahun 2022 pada tanggal 18 Agustus 2022 bertempat di SMK Negeri 1 Kelam Permai.Kegiatan ini merupakan rangkaian pembuka dari Kegiatan In House Training yang ak...